Macam-macam Wujud Benda, Lengkap dengan Sifat dan Perubahannya
Benda-benda di sekitar kita memiliki beraneka macam bentuk, wujud, dan warna.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
e. Memiliki volume tetap
Contoh-contoh benda padat: Kayu, keramik, tembok, batu,dll.
2. Benda cair
Berikut sifat-sifat benda cair:
a. bentuknya berubah-ubah sesuai dengan tempatnya
b. Benda cair memiliki isi yang tetap
Contoh-contoh benda cair: Susu, sirup, kecap, minyak, oli, saos,dll.
Berita Rekomendasi
3. Benda gas
Berikut sifat-sifat benda gas:
a. Mengisi seluruh ruang yang ditempatinya
b. Bentuknya tidak tetap
Contoh benda gas adalah udara dalam balon
Dikutip dari buku Ilmu Pengetahuan Alam untuk SD dan MI Kelas IV, yang disusun oleh Budi Wahyono dan Setyo Nurachmandani, berikut perubahan wujud benda:
Perubahan Wujud Benda