Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 172: Menghitung Volume Tabung

Kunci jawaban Matematika kelas 5 SD halaman 172 tentang volume tabung. Pada artikel ini, kita akan membahas kunci jawaban bab 4 berjudul Bangun Ruang.

Penulis: Devi Rahma Syafira
Editor: Sri Juliati
zoom-in Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 172: Menghitung Volume Tabung
Buku Matematika Kelas 5 SD
Gambar Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 172 Tentang Menghitung Volume Tabung 

Ditanya: Volume tabung?

Jawab: Keliling alas = 2 x π x r

44 cm = 2 x 22/7 x r

44 cm = 44/7 x r

r = 44 : 44/7

= 44 x 7/44

= 7 cm

Berita Rekomendasi

Volume = π x r x r x t

= 22/7 x 7 cm x 7 cm x 30 cm

= 4.620 cm3

2. Diketahui: V = 2.156 cm3, t = 14 cm

Ditanya: a) d…? b) K…?

Jawab: Volume = π x r x r x t

2.156 cm3 = 22/7 x r2 x 14

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas