Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 237: Perkembangan Masyarakat Indonesia dalam Masa Kemerdekaan

Simak kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 237 mengenai materi tentang perkembangan masyarakat Indonesia dalam masa Kemerdekaan, terdapat tiga aspek

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 237: Perkembangan Masyarakat Indonesia dalam Masa Kemerdekaan
Buku IPS
Kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 237 mengenai materi perkembangan masyarakat Indonesia pada masa kemerdekaan. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban materi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 9 atau 3 SMP halaman 237.

Kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 237 memuat soal essai enam nomor.

Pada buku IPS kelas 9 halaman 237, siswa diharapkan membaca dan memahami materi perkembangan masyarakat Indonesia dalam masa Kemerdekaan.

perkembangan masyarakat Indonesia pada masa Kemerdekaan (13/10/2022)
Kunci jawaban IPS kelas 9 halaman 237 mengenai materi perkembangan masyarakat Indonesia pada masa kemerdekaan.

Baca juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 235: Perkembangan Ekonomi Indonesia pada Masa Kemerdekaan

Soal

1. Bentuklah kelompok dengan anggota 4-6 orang!

2. Bersama kelompokmu, carilah informasi mengenai perkembangan bangsa Indonesia pada masa kemerdekan!

3. Kamu dapat mencari informasi dari materi yang telah kamu pelajari, buku-buku bacaan, majalah, surat kabar, internet atau sumber lainnya.

Berita Rekomendasi

4. Berdasarkan informasi yang kamu peroleh, buat tulisan tentang perkembangan masyarakat Indonesia pada masa kemerdekaan dalam 1-2 halaman!

5. Presentasikan hasil kerja kelompokmu di depan kelas!

6. Setelah dipresentasikan, kumpulkan hasil kerja kelompok kepada guru untuk dinilai

Baca juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 229: Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia Bantuan Internasional

Jawaban

Berikut  ini beberapa perkembangan bangsa Indonesia pada masa kemerdekaan dari berbagai aspek, yaitu sebagai berikut.

1. Kehidupan Sosial

Sebelum kemerdekaan, Indonesia mengalami banyak diskriminasi rasial dengan membagi-bagi kelas masyarakat.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas