Buatlah Kalimat Berdasarkan Ciri-ciri Benda pada Gambar, Buku Tema 7 Kelas 1 Halaman 12
Kunci jawaban soal "Buatlah kalimat berdasarkan ciri-ciri benda pada gambar" pada Buku Tematik Kelas 1 Tema 7 Halaman 12.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Garudea Prabawati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut inilah kunci jawaban soal "Buatlah kalimat berdasarkan ciri-ciri benda pada gambar" pada Buku Tematik Kelas 1 Tema 7 Halaman 12.
Buku Tematik untuk SD kelas 1 Tema 7 ini berjudul Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.
Pada halaman 12 terdapat soal "Buatlah kalimat berdasarkan ciri-ciri benda pada gambar."
Sebelum melihat kunci jawaban, ada baiknya siswa mencoba menjawab sendiri terlebih dahulu dengan bantuan orang tua.
Jika sudah, orang tua bisa mencocokkan jawaban yang ditulis anak dengan jawaban di bawah ini.
Baca juga: Kunci Jawaban IPA Kurikulum Merdeka Kelas 7 Halaman 185: Habitat, Ekosistem, dan Bioma
Kunci jawaban soal Buku Tematik Kelas 1 Tema 7 Halaman 12:
Ayo Berlatih
Perhatikan gambar dengan saksama.
Buatlah kalimat berdasarkan ciri-ciri benda pada gambar.
Baca juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 168 169: Perbuatan yang Kurang Menunjukkan Sikap Bela Negara
Jawaban:
1. Gambar Kucing
- Kucing merupakan benda hidup
- Kucing adalah hewan mamalia
- Kucing dapat diberi makan