Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pasangkan Simbol Rambu-rambu Lalu Lintas Berikut dengan Artinya! Tema 8 Kelas 3 Halaman 124 - 125

Simak kunci jawaban dari pertanyaan 'Pasangkan simbol rambu-rambu lalu lintas berikut dengan artinya!' pada buku tematik tema 8 kelas 3 berikut ini.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Endra Kurniawan
zoom-in Pasangkan Simbol Rambu-rambu Lalu Lintas Berikut dengan Artinya! Tema 8 Kelas 3 Halaman 124 - 125
Tangkapan Layar Buku Tematik
Materi Buku Tematik Kelas 3 Tema 8 - Simak kunci jawaban dari pertanyaan 'Pasangkan simbol rambu-rambu lalu lintas berikut dengan artinya!' pada buku tematik tema 8 kelas 3 berikut ini. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah kunci jawaban dari pertanyaan 'Pasangkan simbol rambu-rambu lalu lintas berikut dengan artinya!' pada buku tematik Kelas 3 Tema 8.

Sebelumnya, simak dan baca materi buku tematik kelas 3 tema 8 pada halaman 124 dan 125.

Buku tematik kelas 3 tema 8 membahas materi subtema 3 bertajuk Aku Suka Bertualang.

Perhatikan materi yang sedang dibahas dan cobalah untuk mencari jawaban dari pertanyaan di Buku Tematik tersebut terlebih dahulu.

Jika sudah menjawab pertanyaan yang ada pada buku tematik, siswa dan orang tua bisa mencocokkannya dengan kunci jawaban berikut ini.

Baca juga: Apa yang Menjadi Tugas Sekolah Lani? Buku Tematik Tema 6 Kelas 2 SD Halaman 37

MATERI BUKU TEMATIK KELAS 3 TEMA 8 HALAMAN 124 - 125

Ayah dan Ibu Siti berasal dari Sumatera Barat.

Berita Rekomendasi

Kampung halaman orang tua Siti berada di daerah pegunungan yang asri.

Udara pegunungan sangat sejuk dan pemandangannya indah.

Ada sungai, sawah, dan air terjun.

Jalan di pegunungan berkelok-kelok dan menanjak.

Pengemudi harus berhati-hati saat melintasi jalan di pegunungan.

Apalagi saat hujan turun, jalannya menjadi lebih licin.

Rambu lalu lintas dipasang untuk menjaga keamanan pengendara.

Baca juga: Apa Penyebab Perbedaan Waktu? Buku Tematik Tema 8 Kelas 6 Halaman 11

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas