Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 16 Semester 2: Letak Organ Pada Bagian Tumbuhan dan Fungsinya

Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran IPA kelas 7 SMP halaman 16 semester 2. Identifikasilah letak organ pada tumbuhan beserta fungsinya.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 16 Semester 2: Letak Organ Pada Bagian Tumbuhan dan Fungsinya
Buku IPA Kelas 7 SMP Semester 2
Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran IPA kelas 7 SMP halaman 16 semester 2. Identifikasilah letak organ pada tumbuhan beserta fungsinya. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 7 SMP halaman 16 semester 2.

Kunci jawaban halaman 16 ini ada di bab 1 yang berjudul Sistem Organisasi Kehidupan Makhluk Hidup.

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 16 Semester 2

Kegiatan Bereksplorasi

Untuk melengkapi keterampilan mengenai sel, jaringan, dan organ, kamu diminta untuk melakukan eksplorasi terhadap ketiga hal tersebut. Eksplorasi dilakukan dengan menelusuri gambar dan mengidentiikasi penjelasan pada gambar.

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 16 Semester 2: Letak Organ Pada Bagian Tumbuhan dan Fungsinya
Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 16 Semester 2: Letak Organ Pada Bagian Tumbuhan dan Fungsinya

Baca juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 14 Semester 2: Struktur Jaringan Tumbuhan dan Hewan

Lakukan langkah-langkah berikut

1. Perhatikan Gambar 1.8 di atas.

BERITA TERKAIT

2. Sebutkan organ pada bagian tumbuhan yang ditunjuk.

Jawaban :

1. Pucuk

2. Ruas atau batang

3. Tangkai daun

4. Tunas baru

5. Daun

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas