Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 19 Semester 2: Organ yang Menyusun Torso
Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran IPA kelas 7 SMP halaman 19 semester 2. Identifikasilah organ-organ yang menyusun torso tersebut.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Arif Fajar Nasucha
Buku IPA Kelas 7 SMP Semester 2
Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran IPA kelas 7 SMP halaman 19 semester 2. Identifikasilah organ-organ yang menyusun torso tersebut.
3. Organ: Lambung
Fungsi: Sebagai pemecah makanan yang nantinya dicampur dengan asam dan enzim untuk mencerna protein.
Sistem organ: sistem pencernaan
4. Organ: Usus halus
Fungsi: Sebagai tempat pencernaan kimiawi.
Sistem organ: sistem pencernaan
5. Organ: Umbai cacing
BERITA REKOMENDASI
Fungsi: Sebagai ‘rumah aman’ bagi bakteri-bakteri baik usus.
Sistem organ: sistem pencernaan
*) Disclaimer:
Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com, Widya)