Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 8 Halaman 186, Uji Kompetensi Bab 13
Berikut kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 SMP halaman 186, bagian Uji Kompetensi Bab 13.
Penulis: Nurkhasanah
Editor: Suci BangunDS
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban mata pelajaran Seni Budaya kelas 8 halaman 186.
Soal Seni Budaya kelas 8 halaman 186 bagian Uji Komptensi Bab 13 membahas materi tentang Penerapan Pola Lantai pada Gerak Tari.
Sebelum melihat kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 halaman 186, siswa diharapkan dapat mengerjakan soal secara mandiri.
Kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 diperuntukkan bagi orang tua guna memandu proses belajar anak.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab dalam perbedaan jawaban pada kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 halaman 186.
Berikut ini kunci jawaban Seni Budaya kelas 8 halaman 186 Uji Kompetensi Bab 13:
Baca juga: Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 8 Halaman 177, Bab 13: Penerapan Pola Lantai pada Gerak Tari
Uji Kompetensi
Kamu telah meragakan gerak tari tradisional yang bersumber pada gerak Tari Pakarena dari Sulawesi Selatan, sekarang kerjakan soal-soal di bawah ini!
1. Tulislah tiga alasan mengapa pola lantai pada penciptaan karya seni tari memiliki peran penting?
Jawaban:
Pola lantai dalam karya seni tari lebih dikenal sebagai teknik blocking, karena memang tujuan utama dari pola lantai adalah untuk mengatur pemain saat berada di panggung.
Berikut ini beberapa fungsi atau peran penting pola lantai pada karya seni tari:
- Untuk menata gerakan penari saat melakukan tarian.
- Untuk membuat penari terlihat kompak dan tidak ada gerakan yang salah.