Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD Halaman 28 Kurikulum Merdeka Volume 1
Inilah kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD halaman 28 Kurikulum Merdeka volume 1, beserta materi dan penjelasannya.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Suci BangunDS
TRIBUNNEWS.COM - Simak kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD volume 1 halaman 28 Kurikulum Merdeka.
Materi pada Bab 2 kali ini, akan membahas tentang Aturan Pembagian.
Siswa diminta untuk mengerjakan soal perhitungan aturan pembagian.
Coba jawablah soal-soal berikut ini secara teliti dan benar.
Kunci jawaban mata pelajaran Matematika kelas 4 SD Kurikulum Merdeka Volume 1 dalam artikel ini, dapat menjadi referensi atau panduan siswa dalam belajar.
Baca juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 52 53 54 Uji Kompetensi Kurikulum Merdeka: Bab 1
Soal Matematika Kelas 4 SD volume 1 halaman 28 Kurikulum Merdeka
Ayo Gunakan Aturan Pembagian
- Yurike memiliki 12 kelereng. Santi memiliki 3 kelereng.
Berapa kali lebih banyak kelereng yang dimiliki Yurike jika dibandingkan dengan kelereng Santi?
- Uang Tagor 1.200 rupiah, sedangkan uang Danang 300 rupiah.
Berapa kali lebih banyak uang yang dimiliki Tagor dibandingkan dengan uang yang dimiliki Danang?
1. Menggunakan gambar di bawah ini, tentukan berapa kali lipat uang Tagor dibandingkan uang Danang.
2. Ayo isi angka yang tepat di kotak yang kosong.
- Berapa kali lebih banyak 24.000 rupiah dibandingkan dengan 4.000 rupiah?
Baca juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 52 Ayo Berlatih Kurikulum Merdeka: Kelipatan Bilangan Cacah