Contoh Soal PAT, UAS IPS Kelas 6 Beserta Kunci Jawaban
Berikut contoh soal PAT atau UAS IPS kelas 6 lengkap dengan kunci jawabannya. Terdapat 15 contoh soal.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Daryono
a. Bandung
b. Jakarta
c. Bogor
d. Surabaya
Jawaban: C
7. Jakarta Informal Meeting digunakan untuk menyelesaikan masalah yang terjadi di Negara ....
a. Thailand
b. Filipina
c. Malaysia
d. Kamboja
Jawaban: D
8. Sebagai negara terbesar di kawasan ASEAN, Indonesia ikut andil besar dalam kerja sama di bidang politik. Berikut yang termasuk kerja sama di bidang politik adalah ...
a. Mengadakan temu karya pemuda ASEAN
b. Melaksanakan perjanjian kawasan bebas nuklir
c. Pembukaan pusat promosi ASEAN
d. Kerja sama budaya serumpun Melayu
Jawaban: B
9. Di bawah ini contoh kerjasama nyata dalam bidang sosial budaya negara-negara ASEAN, kecuali ...
a. Pertukaran berita dan penyairan informasi mengenai ASEAN melalui televisi dan radio
b. Pertukaran kunjungan antar seniman ASEAN
c. Penyelenggaraan pesta olahraga SEA-Games setiap dua tahun sekali
d. Ikut mendorong penguatan kerja sama keamanan maritim
Jawaban: A
10. Menjalin kerja sama di sektor perindustrian dan perdagangan adalah salah satu kerja sama negara-negara ASEAN di bidang ... .
a. Pariwisata
b Iptek
c. Politik
d. Ekonomi
Jawaban: D
II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. ASEAN berdiri pada pada tanggal ...
2. ASEAN beranggotakan negara-negara yang memiliki kesamaan atau kedekatan dalam hal ....
3. ASEAN adalah organisasi negara-negara yang berada di kawasan ...
4. Meningkatkan perdamaian dan stabilitas regional merupakan tujuan didirikannya ASEAN yang tertuang dalam ...
5. Negara penyelenggara KTT ASEAN ke-1 adalah ...
Jawaban:
1. 8 Agustus 1967
2. Kepentingan dan letak negara
3. Asia Tenggara
4. Deklarasi Bangkok
5. Indonesia
Disclaimer:
- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)