Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Spoof Text: Definisi, Generic Structure, Ciri Kebahasaan dan Contoh

Spoof Text menjadi jenis teks yang dianggap paling menyenangkan untuk dipelajari. Simak definisi, generic structure, ciri kebahasaan dan contohnya.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Spoof Text: Definisi, Generic Structure, Ciri Kebahasaan dan Contoh
Freepik
Ilustrasi belajar - Definisi, generic structure, ciri kebahasaan dan contoh Spoof Text. 

Pembaca bahkan tidak memprediksi sebelumnya akan seperti itu.

Ciri Kebahasaan Spoof Text

– Berfokus pada peserta individu

– Penggunaan keadaan waktu dan tempat

– Penggunaan past tense

– Penggunaan direct speech untuk dialog

Baca juga: Pengertian Descriptive Text Beserta Generic Structure, Tujuan, dan Contoh

– Menggunakan kata kerja tindakan; makan, berlari, dll

BERITA REKOMENDASI

– Menggunakan keterangan waktu dan tempat

– Diceritakan dalam urutan kronologis.

Contoh Spoof Text

The Phone was Off

Soon after he left college, Dave found one of his uncles who was very rich and had no children of his own died and left him a lot of money, so he decided to set up his own real estate agency.

Dave found a nice office. He bought some new furniture and moved in. he had only been there for e few hours when he heard someone coming toward the door of his office.

“It must be my first customer” Dave thought. He quickly picked up the telephone and pretended to be very busy answering an important call from someone in New York who wanted to buy a big and expensive house in the country.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas