Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Contoh Soal PAS/UAS Bahasa Indonesia Kelas 11 IPA SMA Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Berikut contoh latihan soal dan kunci jawaban yang mengutip dari materi pokok pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 11 Jurusan IPA SMA Semester 2

Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Nuryanti
zoom-in Contoh Soal PAS/UAS Bahasa Indonesia Kelas 11 IPA SMA Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Pexels.com/RF._.studio
Ilustrasi belajar -Berikut contoh latihan soal dan kunci jawaban yang mengutip dari materi pokok pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 11 Jurusan IPA SMA Semester 2 

9. Ide pokok paragraf di atas adalah ....

A. Memanfaatkan fasilitas kesehatan yang ada.
B. Menjaga lingkungannya agar tetap sehat.
C. Perilaku sehat akan berpengaruh pada pilar-pilar lainnya.
D. Berperilaku sehat akan menjaga kebersihan.
E. Perilaku sehat merupakan pilar utama.

Jawaban: E. Perilaku sehat merupakan pilar utama.

10. Kalimat pertanyaan yang tepat sesuai isi paragraf tersebut adalah ....

A. Mengapa perilaku sehat merupakan pilar paling utama?
B. Bagaimana cara menjaga lingkungan tetap sehat?
C. Apakah fungsi pelayanan kesehatan terhadap masyarakat?
D. Mengapa masyarakat harus memelihara kesehatan lingkungan?
E. Kapan pemerintah harus memberi pelayanan kesehatan?

Jawaban: A. Mengapa perilaku sehat merupakan pilar paling utama?

11. Masalah yang diungkap dalam tajuk rencana tersebut adalah ....

Berita Rekomendasi

A. Banjir melanda Jakarta sehingga menimbulkan banyak kerugian.
B. Jakarta selama ini terlihat megah dalam sinetron.
C. Banjir melanda Jakarta adalah kiriman dari Bogor.
D. Masyarakat Jakartalah yang membuat kerusakan
E. Orang Jakarta menggusur petani, membuat vila dan hotel di Puncak.

Jawaban: A. Banjir melanda Jakarta sehingga menimbulkan banyak kerugian.

12. Opini pada tajuk rencana tersebut terdapat pada kalimat ....

A. sepuluh orang meninggal dalam banjir tersebut.
B. Seorang penduduk luar Jakarta menyurati redaksi sebuah surat kabar.
C. Orang Jakarta mengatakan bahwa banjir kali ini merupakan kiriman dari Bogor.
D. Kerugian mencapai 39,5 miliyar dan sepuluh orang meninggal.
E. Beberapa waktu yang lalu banjir besar melanda Jakarta.

Jawaban: C. Orang Jakarta mengatakan bahwa banjir kali ini merupakan kiriman dari Bogor.

13. Cermati topik dan penggunaan kalimat dalam paragraf berikut!
Topik: Pantai Natsepa
Kalimat penjelas
(1) Pantai Natsepa terletak kurang lebih sepuluh kilometer dari pusat kota.
(2) Pantai ini terlihat jelas karena letaknya hanya seratus meter dari jalan utama.
(3) Di Pantai Natsepa ini terdapat dua tempat yang telah dilengkapi fasilitas penginapan.
(4) Di beberapa tempat yang agak condong ke laut mengalami kerusakan.
(5) Pantai ini sering dikunjungi wisatawan asing.
(6) Bahkan biasanya pengunjung sampai Pantai Liang.
kalimat deskripsi yang sesuai dengan topik tersebut ditandai dengan nomor ....

A. (1), (2), (3), dan (5)
B. (1), (2), (3), dan (4)
C. (1), (3), (5), dan (6)
D. (2), (3), (5), dan (6)
E. (3), (4), (5), dan (6)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas