Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal UAS Geografi Kelas 10 Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun

Berikut contoh soal UAS Geografi Kelas 10 Semester 2. Beserta kunci jawaban Penilaian Akhir Tahun Geografi.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Soal UAS Geografi Kelas 10 Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
freepik.com
Ilustrasi ujian - Berikut contoh soal UAS Geografi Kelas 10 Semester 2. Beserta kunci jawaban Penilaian Akhir Tahun Geografi. 

12. Tanah yang sangat subur dan umumnya berwarna hitam adalah tanah ....
a. Laterit
b. Humus
c. Litosol
d. Organosol
e. Alluvial

Jawaban: b

13. Lapisan tanah atas disebut ....
a. Horizontal tanah
b. Genesa
c. Profil tanah
d. Top soil
e. Regolith

Jawaban: d

14. Berikut ini faktor-faktor yang memengaruhi pembentukan tanah, kecuali ....
a. Iklim
b. Bahan induk
c. Topografi
d. Waktu
e. Air

Jawaban: e

15. Tanah yang terjadi dari bahan induk organik disebut ....
a. Lisol
b. Regosol
c. Podzolit
d. Organosol
e. Kapur

Berita Rekomendasi

Jawaban: d

Baca juga: Soal PAS, UAS PAI Kelas 10 Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Sekolah

16. Penambang vertikal tubuh tanah disebut ....
a. zontal tanah
b. Genesa
c. Profil tanah
d. Top soil
e. Regolith

Jawaban: c

17. Tanah yang terjadi dari pelapukan batuan yang mengandung kuarsa pada iklim basah disebut ....
a. Lisol
b. Regosol
c. Podzolit
d. Organosol
e. Kapur

Jawaban: c


18. Tekstur tanah yang ideal untuk membuat kerajinan keramik adalah ....
a. Clay
b. Loam
c. Crumb
d. Silty
e. Sand

Jawaban: a

19. Tanah dengan kemiringan 15-25 persen, lapisannya tipis, termasuk kelas kemampuan lahan ....
a. I
b. III
c. V
d. VI
e. VII

Jawaban: b

20. Usaha pergantian jenis tamanan supaya tanah tidak kehabisan unsur hara disebut ....
a. Crop rotation
b. Contour farming
c. Terasering
d. Reboisasi
e. Contour plowing

Jawaban: a

(Tribunnews.com/Nurkhasanah)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas