Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Komponen pada Peta: Judul, Skala, Orientasi, Simbol, Garis Koordinat, Inset, Legenda, Sumber Peta

Berikut ini komponen-komponen pada peta, terdapat Judul, Skala, Orientasi, Simbol, Garis Koordinat, Inset, Legenda, Sumber Peta

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Komponen pada Peta: Judul, Skala, Orientasi, Simbol, Garis Koordinat, Inset, Legenda, Sumber Peta
Dailymail.co.uk
Ilustrasi peta - Berikut ini komponen-komponen pada peta, terdapat Judul, Skala, Orientasi, Simbol, Garis Koordinat, Inset, Legenda, Sumber Peta. 

Simbol titik pada peta ini beragam bentuknya.

Seperti simbol titik yang berupa lingkaran, bujur sangkar, segitiga, dan lainnya.

Kemudian, lambang ibu kota biasanya diberi simbol bujur sangkar, gunung api
berbentuk segitiga dan ibukota kabupaten berbentuk lingkaran.

2. Simbol Garis

Simbol garis ini beragam bentuk dan ukuran ketebalannya.

Ketebalan garis dapat diatur sesuai dengan kaidah perpetaan dan simbol jalan biasanya berupa garis kontinu (tanpa putus-putus) dengan ketebalan sesuai dengan kelas jalannya.

3. Simbol Warna

Berita Rekomendasi

Simbol warna digunakan pada peta dengan aturan tertentu.

Misalnya warna perairan (sungai,danau dan laut) diberi warna biru, jalan diberi warna merah, dan lain-lain.

Warna ketinggian dan kedalaman disesuaikan dengan objeknya yang menunjukkan adanya perubahan secara teratur dan seterusnya.

Misalnya, kedalaman laut diberi warna biru dengan tingkat perubahan yang teratur dari biru terang ke biru gelap.

4. Simbol Area

Simbol area juga memiliki aturan tertentu dalam pemetaannya.

Misalnya, area berupa sawah digambarkan dalam bentuk polygon tertutup yang di dalamnya terdapat symbol tanaman padi.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas