Contoh Soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 3 SD Semester 1 K13, Beserta Kunci Jawabannya
Contoh soal Ujian Tengah Semester (UTS), Penilaian Tengah Semester (PTS) Bahasa Indonesia Tema 2 kelas 3 Semester 1 Kurikulum 2013, untuk latihan.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Sri Juliati
6. Dongeng yang menceritakan kisah binatang yang menggambarkan manusia disebut ....
a. mite
b. fabel
c. legenda
d. sage
Kunci Jawaban: B
7. Agar para pendengar tidak bosan, maka dongeng harus disampaikan secara ....
a. panjang
b. berbelit belit
c. menarik
d. berteriak
Kunci Jawaban: C
8. Berikut yang bukan ciri-ciri dongeng adalah ....
a. diceritakan dengan alur yang sederhana
b. alur cerita singkat dan cepat.
c. tokoh yang ada tidak diceritakan secara detail.
d. peristiwa yang ada didalamnya kebanyakan kisah nyata
Kunci Jawaban: D
Baca juga: Contoh Soal UTS, PTS IPS Tema 2 Kelas 6 SD Semester 1 K13 Beserta Kunci Jawabannya
9. Cerita sedih dibaca dengan ....
a. mimik gembira
b. mimik tersenyum
c. mimik sedih
d. mimik cemberut
Kunci Jawaban: C
10. Anjing bertemu dengan Kucing. Kucing menyapanya. Namun, Anjing tidak membalas sapaan itu. Anjing bahkan melihat dengan cemberut ke arah Kucing. Sifat Anjing dalam cerita tersebut adalah ....
a. pemalu
b. sombong
c. pemarah
d. penakut
Kunci Jawaban: B
11. Pesan yang terdapat pada dongeng disebut ....
a. pengetahuan
b. informasi
b. pengumuman
d. amanat
Kunci Jawaban: D
12. Memerankan tokoh dongeng harus sesuai dengan ....
a. sifat tokoh
b. judul dongeng
c. jenis dongeng
d. tempat dalam dongeng
Kunci Jawaban: A