Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendaftaran Siswa Baru SMA Taruna Nusantara 2024 Dibuka 21 Desember 2023, Ini Syaratnya

Pendaftaran online penerimaan siswa baru SMA Taruna Nusantara tahun ajaran 2024/2025 dibuka 21 Desember 2023 sampai 5 Januari 2024, berikut syaratnya.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Pendaftaran Siswa Baru SMA Taruna Nusantara 2024 Dibuka 21 Desember 2023, Ini Syaratnya
tarunanusantara.sch.id
Pendaftaran online penerimaan siswa baru SMA Taruna Nusantara tahun ajaran 2024/2025 dibuka 21 Desember 2023 sampai 5 Januari 2024, berikut syaratnya. 

2. Surat keterangan sehat dari dokter rs pemerintah/militer

3. Foto kartu pelajar SMP/MTS/Sederajat atau surat keterangan dari sekolah

4. Akta kelahiran, usia maksimal 17 tahun pada 1 Juli 2024

5. Foto nilai rapor semester 1-4 yang telah dilegalisir per semester

6. Foto seluruh badan ukuran 4R menggunakan seragam sekolah, bersepatu, tanpa topi, dan terlihat dari ujung kepala hingga kaki

7. Bukti penghasilan orangtua atau wali.

8. Foto kartu keluarga

Berita Rekomendasi

9. Foto KTP orang tua/wali

10. Surat keterangan dan pernyataan dari kepala SMP/MTS sederajat

11. Surat pernyataan orangtua

12. Surat pernyataan diri calon siswa

13. Foto sertifikat bukti prestasi (jika tidak ada bisa menggunakan foto medali atau piala)


14. Hasil tes IQ minimal 110 (tidak wajib)

(Tribunnews.com/Nurkhasanah)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas