Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

40 Contoh Soal IPAS Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban

Berikut 40 soal IPAS Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka dilengkapi dengan kunci jawaban untuk bahan belajar di rumah bagi anak-anak

Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Suci BangunDS
zoom-in 40 Contoh Soal IPAS Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
tribunnews.com
30 soal IPAS Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban yang dapat dimanfaatkan siswa-siswi untuk bahan belajar di rumah. 

Jawaban: A

10. Cahaya akan dibiaskan, jika melewati dua medium yang kerapatannya ....
a. sama
b. berbeda
c. seimbang
d. besar

Jawaban: B

11. Cahaya pantul adalah ....
a. berkas cahaya yang diserap
b. berkas cahaya yang dibalikkan
c. berkas cahaya yang dibiaskan
d. berkas cahaya yang dihilangkan

Jawaban: B

12. Jika bayangan benda jatuh di depan retina, harus dibantu dengan kacamata berlensa ....
a. cekung
b. cembung
c. silinder
d. rangkap

Jawaban: A

BERITA REKOMENDASI

13. Perhatikan gambar berikut !. 

Hal tersebut disebabkan adanya ….
a. pemantulan cahaya
b. penguraian cahaya
c. penyerapan cahaya
d. pembiasan cahaya

Jawaban: D

14. Bila cahaya merambat dari zat yang kurang rapat ke zat yang lebih rapat, maka cahaya akan dibiaskan mendekati garis ....
a. normal
b. horizontal
c. vertikal
d. lurus

Jawaban: A

15. Jika cahaya datang dari zat yang lebih rapat menuju zat yang kurang rapat, cahaya akan ….
a. dibiaskan mendekati garis normal
b. dibiaskan menjauhi garis normal
c. dipantulkan kembali
d. merambat lurus

Jawaban: B

Baca juga: 30 Contoh Soal Matematika Kelas 3 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas