Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 47 Tematik, Subtema 2 Pembelajaran 1: Kalimat dan Gagasan Utama

Kunci jawaban Tema 6 Kelas 6 halaman 47 buku tematik Subtema 2, soal kalimat utama dan gagasan utama, ayo berlatih pembelajaran 1.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Bobby Wiratama
zoom-in Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 47 Tematik, Subtema 2 Pembelajaran 1: Kalimat dan Gagasan Utama
Buku Tema 6 Kelas 6 Buku Tematik
Soal Tema 6 Kelas 6 halaman 47 buku tematik Subtema 2 - Kunci jawaban Tema 6 Kelas 6 halaman 47 buku tematik Subtema 2, soal kalimat utama dan gagasan utama, ayo berlatih pembelajaran 1. 

Kalimat utama adalah kalimat yang bersifat umum dan mengandung gagasan utama.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 16 dan 17 Buku Tematik: Upaya untuk Mengisi Kemerdekaan

Bacalah kembali dengan cermat teks nonfiksi yang telah disajikan di depan. Kemudian tentukan kalimat utama dan gagasan utama masing-masing paragraf. Sampaikan secara lisan di depan teman-teman kalimat utama dan gagasan utama tersebut.

Buatlah rangkuman dari yang disampaikan oleh teman-temanmu dalam bentuk tabel seperti contoh berikut

Kunci Jawaban:

Paragraf 1

Kalimat Utama: Hak warga negara Indonesia banyak bentuknya.

Gagasan Utama: Hak warga negara Indonesia.

Berita Rekomendasi

Paragraf 2

Kalimat Utama: Setiap warga negara Indonesia berhak mendapat perlindungan hukum.

Gagasan Utama: Hak mendapat perlindungan hukum.

Paragraf 3

Kalimat Utama: Setiap warga negara Indonesia berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak

Gagasan Utama: Hak mendapat pekerjaan dan penghidupan layak.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 20: Makna Kemerdekaan

Paragraf 4

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas