Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD Halaman 7 Subtema 1 Pembelajaran 1 Buku Tematik Kurikulum 2013

Simak kunci jawaban Tema 8 Kelas 6 SD halaman 7 Subtema 1 Pembelajaran 1 Buku Tematik Kurikulum 2013 dalam artikel ini.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD Halaman 7 Subtema 1 Pembelajaran 1 Buku Tematik Kurikulum 2013
Pexels.com/RF._.studio
Ilustrasi belajar. Simak kunci jawaban Tema 8 Kelas 6 SD halaman 7 Subtema 1 Pembelajaran 1 Buku Tematik Kurikulum 2013. 

c. Bagaimana posisi Matahari selama pengamatan (diam/bergerak)?

Jawaban:

Posisi Matahari tetap/diam/tidak bergerak.

d. Bagaimana posisi Bumi selama pengamatan (diam/bergerak)?

Jawaban:

Posisi Bumi bergerak.

2. Bagaimana arah gerak Bumi dibandingkan dengan arah gerak jarum jam?

BERITA TERKAIT

Jawaban:

Gerak Bumi berlawanan arah dengan gerak jarum jam.

3. Apa yang dimaksud dengan rotasi Bumi?

Jawaban:

Gerakan bumi mengelilingi sumbu/poros.

4. Mengapa ada daerah Bumi yang terang?

Jawaban:

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas