20 Soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
Berikut contoh soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawabannya.
Penulis: Nurkhasanah
Editor: Siti Nurjannah Wulandari

TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Akhir Semester (PAS) mata pelajaran Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka.
Soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka ini bisa digunakan sebagai bahan belajar siswa menjelang pelaksanaan Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS).
Latihan soal dalam artikel ini memuat 20 contoh soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka bagian pilihan ganda.
Contoh soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka dalam artikel ini juga dilengkapi dengan kunci jawaban.
Soal PAS Sejarah Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
1. Pengertian kolonialisme yang paling benar adalah ...
a. Usaha untuk memperluas wilayah di luar wilayah negaranya sendiri
b. Upaya untuk melaksanakan pemerintahan di luar wilayah negaranya sendiri
c. Proses mendirikan sebuah negara yang berbeda dengan negaranya sendiri
d. Memasukan unsur penjajahan dalam kehidupan sehari-hari warga lain
e. Mendirikan sebuah pemerintahan di dalam wilayah negaranya sendiri
Jawaban: A
2. Indische Partij merupakan organisasi pergerakan nasional yang bersifat inklusif yang berarti ....
a. Keanggotaannya terbuka untuk penduduk pribumi saja
b. Keanggotaannya terbuka untuk semua kelompok di Hindia
Belanda
c. Keanggotaannya terbuka untuk penduduk di Jawa dan Madura
d. Keanggotaannya terdiri dari kalangan menengah ke atas
e. Keanggotaannya terdiri dari kalangan yang terdidik saja
Jawaban: B
3. Salah satu latar belakang terjadinya Perang Dunia II di wilayah Asia adalah ....
Baca juga: 20 Soal PAS IPA Kelas 10 Semester 1, Lengkap dengan Kunci Jawabannya
a. Kegagalan LBB dalam menciptakan perdamaian dunia
b. Perlombaan senjata antar negara-negara besar
c. Perbedaan ideologi antara negara-negara Asia
d. Serangan Jepang ke Indo-Cina
e. Serangan Jepang terhadap Pearl Harbour
Jawaban: D
4. Perlawanan bangsa Indonesia dari Sulawesi Selatan yang berupaya untuk melawan tindakan semena-mena yang dilakukan VOC pada abad ke 17 terhadap Kesultanan Gowa dan Tallo dipimpin oleh seorang tokoh bernama ....
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.