40 Soal PAS Agama Kristen Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban SAS UAS
Inilah contoh soal Penilaian Akhir Semester (PAS) Agama Kristen Kelas 6 semester 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban.
Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
9. Doa kita nyatakan penyesalan atau mengakui perbuatan salah dan dosa kita dihadapan Tuhan dan memohon pengampunan dan pertolongan –Nya, agar kita dapat berubah menjadi baik disebut juga doa. . . .
A. Kebebasan berdoa
B. Ucapan syukur
C. Syafaat
D. Pengakuan dosa
Jawab: D
10. ... yang merupakan sumber dasar orang Kristen untuk mengenal karya-karya Allah yang menciptakan dan memelihara kehidupannya. . . .
A. Pujian
B. Liturgi
C. Berdoa
D. Alkitab
Jawab: A
11. Kriteria nyayian rohani Kristen antara lain. . . .
A. Penuh sukacita dan bersemangat
B. Tidak bertentangan dengan akal budi manusia
C. Syairnya bagus dan bersifat puitis
D. Nadanya enak didengar
Jawab: A
12. Kisah Rasul 8 : 26-40, diceritakan orang yang senantiasa rindu untuk. . . .
A. Memuji Tuhan
B. Melakukan doa
C. Membaca Firman Tuhan
D. Bersekutu
Jawab: B
13. Dalam ibadah harus dilakukan dengan sikap. . . .
A. Tinggi hati
B. Individualisme
C. Egoisme
D. Merendahkan diri