Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Pesta Asia 2018

Asian Games 2018

Peraih Emas Asian Games Cabang Paralayang Putra Tetap Pilih Bisnis Meski Ditawari Jadi PNS

zoom-in Peraih Emas Asian Games Cabang Paralayang Putra Tetap Pilih Bisnis Meski Ditawari Jadi PNS
TribunnewsBogor.com/Mohamad Afkar Sarvika
Atlet, Pelatih, dan Ofisial Timnas Paralayang Indonesia foto bersama usai pengalungan medali kejuaraan Paralayang Asian Games 2018 di Puncak, Bogor, Kamis (24/8/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Meski mendapat fasilitas pekerjaan menjadi Pegawai Negeri Sipil karena mendapat emas di Asian Games 2018, Hening Paradigma memilih untuk tetap berbisnis cireng.

Hening Paradigma menjadi salah satu atlet paralayangIndonesia yang meraih emas di nomor ketepatan mendarat beregu putra.

Hening dan kolega meraih emas setelah mengalahkan Korea Selatan dan Thailand yang meraih medali perak dan perunggu.

Para atlet yang mempersembahkan emas bagi Indonesia di Asian Games 2018 bakal mendapatkan tawaran untuk bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS).

Namun, agaknya tawaran tersebut tak cukup menarik bagi Hening.

Pria berusia 32 tahun itu mengatakan bahwa dirinya masih akan tetap menggeluti bisnis cireng yang telah dia kelola selama dua tahun.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Berita Terkait :#Asian Games 2018

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas