Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Pesta Asia 2018

Asian Games 2018

Masuk 4 Besar Klasemen Akhir Asian Games, Berikut Ini Rincian Perolehan Medali Indonesia

zoom-in Masuk 4 Besar Klasemen Akhir Asian Games, Berikut Ini Rincian Perolehan Medali Indonesia
instagram.com/prabowo
Hanifan memeluk Jokowi dan Prabowo usai meraih medali emas Asian Games, Rabu (29/8/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Asian Games 2018 telah resmi berakhir, Minggu (2/9/2018).

Berkah bagi para atlet Indonesia! Berkat jerih payah mereka, Indonesia berhasil finish di posisi 4 besar klasemen akhir Asian Games 2018.

Tak hanya gemilang, prestasi Indonesia kali ini dapat dikatakan luar biasa.

Pasalnya, empat tahun lalu, Indonesia hanya mampu bertengger di posisi 17 klasemen akhir Asian Games 2014 Incheon, Korea Selatan (4 emas, 5 perak, 11 perunggu).

Namun tak ada yang menduga di Asian Games 2018 ini Indonesia berhasil meraup 31 emas, 24 perak dan 43 perunggu.

Perolehan emas ini melebihi jumlah yang ditargetkan di awal, yakni 16.

BACA SELENGKAPNYA >>>

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas