Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

5 Pemain Moncer yang Terabaikan di Piala Dunia 2022, Andalan Liverpool Paling Apes

Ada barisan pemain mentereng yang secara mengejutkan tak dipercaya negaranya untuk tampil di Piala Dunia 2022.

Penulis: deivor ismanto
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in 5 Pemain Moncer yang Terabaikan di Piala Dunia 2022, Andalan Liverpool Paling Apes
Jose Breton / NurPhoto / NurPhoto via AFP
Ada barisan pemain mentereng yang secara mengejutkan tak dipercaya negaranya untuk tampil di Piala Dunia 2022 - Thiago Alcantara dari Liverpool beraksi selama pertandingan Leg Satu Semi Final Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Villarreal di Anfield pada 27 April 2022 di Liverpool, Inggris. (Foto oleh Jose Breton/Pics Action/NurPhoto) 

TRIBUNNEWS.COM - Ada barisan pemain mentereng yang secara mengejutkan tak dipercaya negaranya untuk tampil di Piala Dunia 2022.

Para kontestan Piala Dunia 2022 telah resmi mengumumkan 26 pemain terbaiknya untuk tampil di ajang empat tahunan itu.

Di balik nama-nama elite yang hadir, beberapa pemain yang sedang dalam top performa justru luput dari pandangan negaranya.

Baca juga: 10 Kandidat Top Skor Piala Dunia 2022: Ada Tridente PSG vs Trio Tukang Gedor Serie A

Sukses tampil apik di level klub tak menjadi jaminan bagi seorang pemain untuk meluluhkan para juru taktik tim nasional.

Dari faktor persaingan hingga gaya bermain membuat beberap nama elite ini tersingkir dari kompetisi Piala Dunia 2022 karena tak terpilih.

Ivan Toney (Inggris)

Striker Inggris Brentford Ivan Toney mencetak gol kedua mereka dari titik penalti selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Brentford dan Brighton and Hove Albion di Gtech Community Stadium di London pada 14 Oktober 2022.
Striker Inggris Brentford Ivan Toney mencetak gol kedua mereka dari titik penalti selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Brentford dan Brighton and Hove Albion di Gtech Community Stadium di London pada 14 Oktober 2022. (BEN STANSALL / AFP)

Striker milik Brentford, Ivan Toney tampil brilian di Liga Inggris musim, namun namanya tak diikutsertakan Inggris untuk tampil di Piala Dunia 2022.

Berita Rekomendasi

Ivan Toney sudah menciptakan delapan gol dan tiga assist di Liga Inggris untuk Brentford hanya dalam 11 pertandingan musim ini.

Artinya, ia setidaknya berkontribusi satu gol bagi Brentford di setiap laga yang dijalani tim berjuluk The Bees itu.

Namun, pelatih Inggris, Gareth Southgate lebih memilih memakai jasa Harry Kane dan Callum Wilson di lini serang The Three Lions.

Thiago Alcantara (Spanyol)

Thiago Alcantara dari Liverpool beraksi selama pertandingan Leg Satu Semi Final Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Villarreal di Anfield pada 27 April 2022 di Liverpool, Inggris. (Foto oleh Jose Breton/Pics Action/NurPhoto)
Thiago Alcantara dari Liverpool beraksi selama pertandingan Leg Satu Semi Final Liga Champions UEFA antara Liverpool dan Villarreal di Anfield pada 27 April 2022 di Liverpool, Inggris. (Foto oleh Jose Breton/Pics Action/NurPhoto) (Jose Breton / NurPhoto / NurPhoto via AFP)

Thiago Alcantara menjadi gelandang elite yang menggendong lini tengah Liverpool.

Tampil sebagai pemain nomor 6, Thiago mampu mencatatkan rata-rata 90,12 persen umpan sukses bersama The Reds.

Meski begitu, atribut mentereng Thiago tak membuat namanya dipilih Spanyol di ajang Piala Dunia edisi tahun ini.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas