Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Reaksi Ronaldo saat Pemain Ghana Lakukan Selebrasi Siu saat Cetak Gol di Gawang Timnas Portugal

Beginilah reaksi Ronaldo saat pemain Ghana lakukan selebrasi Siu di hadapannya saat berhasil cetak gol di gawang Timnas Portugal Piala Dunia 2022

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Reaksi Ronaldo saat Pemain Ghana Lakukan Selebrasi Siu saat Cetak Gol di Gawang Timnas Portugal
Twitter
Beginilah reaksi Ronaldo saat pemain Ghana, Osman Bukari lakukan selebrasi Siu di hadapannya saat berhasil cetak gol di gawang Timnas Portugal Piala Dunia 2022, Jumat (25/11/2022). 

TRIBUNNEWS.COM - Beginilah reaksi Cristiano Ronaldo melihat pemain Ghana, Osman Bukari melakukan selebrasi Siu di hadapannya.

Diketahui, Timnas Portugal raih kemanangan atas Ghana di babak penyisihan grup H, Piala Dunia 2022, Jumat (25/11/2022) dini hari WIB.

Skor berakhir dengan 3-2 dengan kemenangan Cristiano Ronaldo cs. (Profil Cristiano Ronaldo)

Gol terakhir didapat Ghana pada menit 89 oleh Osman Bukari.

Setelah berhasil membobol gawang Diego Costa, Bukari nampak melakukan selebrasi Siu.

Selebrasi Siu ini kerap dilakukan Cristiano Ronaldo jika ia berhasil mencetak gol.

Namun kini, pemain Ghana melakukan selebrasi Siu di hadapan sang pemilik.

Pemain Ghana, Osman Bukari lakukan selebrasi Siu di hadapan Ronaldo
Penyerang Ghana #11 Osman Bukari merayakan gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia 2022 Qatar antara Portugal dan Ghana di Stadion 974 di Doha pada 24 November 2022.

Baca juga: Fakta Aksi Ronaldo di Laga Perdana Piala Dunia 2022: Cetak Rekor & Ekspresi Viral saat Costa Blunder

Berita Rekomendasi

Ronaldo yang saat itu sudah duduk di bangku cadangan nampak kesal atas gol terlambat Ghana.

Sambil melongo, Ronaldo sempat menepok kepala dan menghempaskan lengan saat melihat Bukari melakukan selebrasinya.

Makna Selebrasi Siu

Dikutip dari Goal.com, selebrasi Siu Ronaldo dengan membuat putaran dan berteriah Siu merupakan bahasa Spanyol yang artinya 'Ya!'.

Sebenarnya Ronaldo berseru Si! saat melakukan selebrasi.

Namun ejaan yang kerap disampaikan adalah Siu.

Teriakan Siiii! saat Ronaldo mendarat kini diikuti oleh teriakan para fans.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas