Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Suporter Timnas Iran Penyandang Disabilitas Ini Turut Rayakan Kemenangan Skuad Team Melli

Suporter Timnas Iran penyandang disabilitas ini juga turut merayakan kemenangan yang diraih skuad Team Melli atas Wales.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Suporter Timnas Iran Penyandang Disabilitas Ini Turut Rayakan Kemenangan Skuad Team Melli
Tribunnews.com/Eko Priyono
Suporter Timnas Iran penyandang disabilitas ini juga turut merayakan kemenangan yang diraih skuad Team Melli atas Wales. 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Eko Priyono dari Qatar

TRIBUNNEWS.COM - Suporter Timnas Iran penyandang disabilitas ini turut merayakan kemenangan yang diraih skuad Team Melli.

Seperti yang diketahui, Timnas Iran berhasil mengalahkan Wales dalam lanjutan babak penyisihan Grup B, Jumat (25/11/2022).

Berlangsung di Stadion Ahmad Bin Ali, Timnas Iran sukses mengalahkan Wales dengan skor 2-0 tanpa balas.

Suporter Timnas Iran penyandang disabilitas ini juga turut merayakan kemenangan yang diraih skuad Team Melli atas Wales.
Suporter Timnas Iran penyandang disabilitas ini juga turut merayakan kemenangan yang diraih skuad Team Melli atas Wales. (Tribunnews.com/Eko Priyono)

Baca juga: Kehebohan Suporter Timnas Iran seusai Kalahkan Wales, Lompat-lompat hingga Lepas Baju di Stadion

Suporter Timnas Iran Penyandang Disabilitas Turut Rayakan Kemenangan

Jurnalis Tribunnews, Eko Priyono, berkesempatan mengabadikan momen kehebohan suporter Timnas Iran di luar Stadion Ahmad Bin Ali.

Dari pantauan langsung Facebook Tribunnews.com, ada suporter Iran penyandang disabilitas yang juga turut berteriak dan beryanyi merayakan kemenangan negaranya.

BERITA REKOMENDASI

Meskipun berada di kursi roda, tidak menghalanginya untuk berekspresi.

Tidak kalah dengan yang lain, suporter penyandang disabilitas tersebut juga memakai jersey dan atribut Timnas Iran.

Selain itu, ia juga terlihat membawa bendera Iran.

Menariknya, ia bisa berbaur dengan para suporter Timnas Iran lainnya.

Sehingga, tidak terlihat sebuah perbedaan dan semua terlihat bergembira.


Sebelumnya, Eko juga sempat memperlihatkan kehebohan yang ada di stadion ketika pertandingan Iran vs Wales berakhir.

Baca juga: Usai Gilas Wales, Suporter Timnas Iran Ini Ingin Team Melli Bisa Mengimbangi AS di Laga Berikutnya

Kehebohan Suporter Timnas Iran di Dalam Stadion Ahmad Bin Ali

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas