Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Argentina vs Australia: Tarian Balet Kelas Pekerja

Lionel Scaloni, pelatih Argentina, mengatakan kepada Buenos Aires Times, bahwa Argentina tidak akan menganggap ringan Australia.

Editor: Yudie Thirzano
zoom-in Argentina vs Australia: Tarian Balet Kelas Pekerja
AFP/NICOLAS TUCAT
Para pemain Australia gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola Grup D Piala Dunia 2022 Qatar antara Australia dan Denmark di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Rabu 30 November 2022. Australia vs Argentina menjadi satu di antara laga 16 besar Piala Dunia 2022. (NICOLAS TUCAT / AFP) 

oleh: Willy Kumurur
Penikmat Bola

TRIBUNNEWS.COM - Ada sesuatu yang sangat filosofis tentang sepak bola.

Sepakbola adalah tempat di mana orang merasa nyaman dan santai dalam berpendapat, serta nyaman dan santai dalam percakapan.

Filsuf Simon Critchley dalam bukunya What We Think About When We Think About Soccer, menulis bahwa sepakbola adalah “balet kelas pekerja.”

Bola adalah pertunjukan indah tentang bagaimana individu-individu yang sangat terlatih bekerja sama untuk upaya bersama memberi hasil yang luar biasa, tulis Prof. Tyler Malone, dalam kolomnya di harian Los Angeles Times.

Tarian “balet kelas pekerja” itu diperagakan oleh tim Argentina dan Australia dalam laga terakhir mereka di grup C dan D.

Tatkala Australia dihajar Prancis 4-1, kubu Australia tenggelam dalam muram.

BERITA REKOMENDASI

Mimpi untuk bertahan lama di turnamen Piala Dunia di Qatar mulai pupus.

Namun mimpi itu kembali hidup, setelah Socceroos mengalahkan Tunisia 1-0.

Baca juga: Update Daftar Tim yang Lolos 16 Besar Piala Dunia 2022: Argentina Jumpa Australia

Taktik pelatih Graham Arnold dijalankan dengan baik oleh anak-anak asuhannya. Koran Daily Mail menulis: sungguh luar biasa betapa cepatnya sepak bola bisa berubah berdasarkan satu hasil.

Dengan harap-harap cemas, Australia memasuki gelanggang pada partai terakhir Grup D melawan Denmark.

Ternyata Australia menghempaskan Denmark sekaligus menyingkirkan tim kuat Skandinavia itu dari arena Piala Dunia 2022.


Kemenangan bersejarah Australia atas Denmark memicu perayaan di seantero negeri Kanguru saat tim kesayangan mereka melaju ke babak 16 besar.

The Guardian melaporkan betapa ribuan penggemar pada dinihari berkumpul di Melbourne's Federation Square untuk nonton bareng dan meledak dalam kegembiraan saat Matthew Leckie mencetak gol untuk membawa mereka memimpin setelah enam puluh menit.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas