Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Kisah Persahabatan Kylian Mbappe dan Achraf Hakimi, Berawal dari Persamaan Usia hingga Karakter

Beginilah awal mula kisah persahabatan antara Kylian Mbappe dan Achraf Hakimi, berawal dari kesamaan usia hingga karakter.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Kisah Persahabatan Kylian Mbappe dan Achraf Hakimi, Berawal dari Persamaan Usia hingga Karakter
KARIM JAAFAR/AFP
Penyerang Prancis #10 Kylian Mbappe menghibur bek Maroko #02 Achraf Hakimi pada akhir pertandingan sepak bola semifinal Piala Dunia Qatar 2022 antara Prancis dan Maroko di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha pada 14 Desember 2022. Beginilah awal mula kisah persahabatan antara Kylian Mbappe dan Achraf Hakimi, berawal dari kesamaan usia hingga karakter. 

Dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Al Bayt, Prancis meraih kemenangan 2-0 atas Maroko.

Melihat negara sahabatnya kandas di Piala Dunia 2022, Mbappe pun menulis cuitan di akun Twitternya guna menghibur Hakimi.

"Jangan sedih bro, semua orang bangga dengan apa yang telah kamu lakukan, kamu bikin sejarah," cuit Mbappe di Twitter dengan me-mention Hakimi.

Melihat tulisan sang sahabat, Hakimi pun langsung membalasnya dengan emot hati dan tangan salaman.

(Tribunnews.com/Isnaini Nurdianti)

Baca Juga

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Berita Rekomendasi

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

Download Gambar Jadwal Piala Dunia 2022 Qatar, Lengkap Babak Penyisihan Grup A-H

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas