Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ini Jadwal Kampanye Terbuka Prabowo Subianto

Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi telah menyusun Jadwal Kampanye terbuka yang mulai digelar 24 Maret hingga 13 April 2019.

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Ini Jadwal Kampanye Terbuka Prabowo Subianto
TRIBUN KALTIM/Nevrianto Hardi Prasetyo
Prabowo Subianto. 

Laporan Wartawan Tribunnews, Taufik Ismail

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi telah menyusun Jadwal Kampanye terbuka yang mulai digelar 24 Maret hingga 13 April 2019. Lebih dari 15 titik Kampanye terbuka Prabowo sebelum pemungutan suara 17 April mendatang.

Berikut Jadwal lengkap Kampanye Prabowo:

24 Maret
-Manado
-Makasar (Kampanye Terbuka)

25 Maret
-Merauke

26 Maret
-Lombok

Baca: Dialog: BPN Ancam Tuntut Lembaga Survei

27 Maret
-Konsolidasi di Jakarta

BERITA REKOMENDASI

28 Maret
-Bandung (Kampanye Akbar)

29 Maret
-Bogor

30 Maret
-Debat Capres

31 Maret
-Sidoarjo

1 April
-Purwokerto
-Pemalang


2 April
-Padang

3 April
-Medan (Kampanye Akbar)

4 April
-Bandar Lampung

5 April
-Konsolidasi Jakarta

6 April
-Cirebon
-Ciamis

7 April
-Jakarta (Kampanye Akbar)

8 April
-Yogyakarta

9 April
-Palembang

10 April
-Semarang (Kampanye Terbuka)

11 April
-Magelang
-Klaten

12 April
-Tulungagung
-Malang

13 April
-Tangerang (Kampaye Akbar)
-Debat Capres-Cawapres

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas