Berencana Reuni Buka Bersama? Siapkan Jawaban untuk 4 Pertanyaan 'Horor' Ini
Buka bersama inipun dijadikan sebagai ajang untuk reuni kecil-kecilan sembari menunggu waktunya untuk membatalkan puasa.
Editor: Wahid Nurdin
Ingat, di bulan puasa ini kamu harus tetap sabar dan kalem.
Untuk menjawab jenis pertanyaan ini kamu bisa melakukan 5 hal berikut ini
a. Ganti kata gendut dengan segar, sehat, atau makmur.
b. Pasang senyum lebar.
c. Sekali lagi titik beratkan kalau berat badanmu yang naik menunjukkan bahwa kamu kamu bahagia.
d. Pakai baju longgar agar lemakmu tak kelihatan kemana-mana.
e. Pasang senyum manis sepanjang acara agar mereka yakin kalau kamu memang bahagia.
4. Wah, kamu kok sekarang makin langsing dan ganteng/cantik sih?
Walau peryanyaan tersebut terdengar gurih-gurih nyoy nyoy, pertanyaan macam ini bisa jadi adalah jebakan loh.
Kalau kamu gak hati-hati atau salah menjawabnya bisa-bisa kamu dianggap arogan atau sombong!
Tanggapilah pujian macam ini dengan muka kalem dan rendah hati.
Jangan sampai kamu paparkan perawatan yang kamu ikuti.
Pokoknya tetap injakkan kaki di bumi deh! Ga usah pakai melayang ke angkasa!
Pujian yang membuatmu berbunga-bunga: “Duuh, cantik banget sekarang. Rahasianya apa?”