Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Jadwal Imsak & Buka Puasa Hari Ke-14 Ramadhan Rabu 30 Mei 2018 Jakarta, Surabaya, Bandung, & Lainnya

Dini hari ini adalah sahur ke empat belas di bulan puasa, Rabu, 30 Mei 2018 atau 14 Ramadhan 1439 H.

Penulis: Bobby Wiratama
zoom-in Jadwal Imsak & Buka Puasa Hari Ke-14 Ramadhan Rabu 30 Mei 2018 Jakarta, Surabaya, Bandung, & Lainnya
The PeepSpot
Ilustrasi sahur 

TRIBUNNEWS.COM -  Puasa Ramadhan 1439 H sudah memasuki separuh jalan di hari ke-14.

Dini hari ini adalah sahur ke empat belas di bulan puasa, Rabu, 30 Mei 2018 atau 14 Ramadhan 1439 H.

Pastikan tidak terlambat santap sahur.

Siapkan Jadwal Imsakiyah. Disunahkan bersantap sahur di akhir Imsak, sebaliknya disunahkan menyegerakan santap berbuka puasa begitu kumandang adzan magrib tiba. 

Niat puasa Ramadhan :

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ اَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ ِللهِ تَعَالَى

NAWAITU SHAUMA GHODIN 'AN ADAA'I FARDHI SYAHRI ROMADHOONA HAADZIHIS SANATI LILLAHI TA'ALA

Artinya :Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan fardhu di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala.

Berita Rekomendasi

Doa buka puasa:

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

"Allaahummalakasumtu wabika amantu wa'aa rizkika aftortu birohmatika yaa arhamarra himiin"

Artinya :

"Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa) dengan rahmat-Mu Ya Allah Tuhan Maha Pengasih"

Ada juga yang berbuka puasa dengan doa yang seperti diriwayatkan Riwayat Abu Daud seperti yang dilansir dari Konsultasisyariah.com.

"Dzahabazh zhoma’u wabtallatil ‘uruqu wa tsabatal ajru insha Allah"

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas