Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Daftar Tarif Tol Trans Jawa untuk Kendaraan Golongan I dalam Rangka Mudik Lebaran 2019

Untuk mudik Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah nanti, Jalan Tol Trans Jawa sudah dapat digunakan secara penuh, ini daftar tarif Tol Trans Jawa.

Editor: Fitriana Andriyani
zoom-in Daftar Tarif Tol Trans Jawa untuk Kendaraan Golongan I dalam Rangka Mudik Lebaran 2019
GridOto.com/Agus Salim
Untuk mudik Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah nanti, Jalan Tol Trans Jawa sudah dapat digunakan secara penuh, ini daftar tarif Tol Trans Jawa. 

TRIBUNNEWS.COM - Sebelum mudik Lebaran 2019, yuk simak daftar tarif Tol Trans Jawa berikut!

Untuk mudik Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah nanti, Jalan Tol Trans Jawa sudah dapat digunakan secara penuh.

Meski di beberapa ruas, seperti Pasuruan-Probolinggo belum bertarif, namun sebagian besar ruas lain sudah punya tarif tetap.

Diunggah oleh akun Instagram @bpjt_info, terlihat tarif ruas tol untuk kendaraan Golongan I termurah adalah ruas Probolinggo-Surabaya senilai Rp 52.000.




Sementara tarif termahal ada di ruas Merak-Probolinggo, Jakarta-Probolinggo yang keduanya senilai Rp 775.000.

Demi kelancaran perjalanan juga sebaiknya mengisi saldo e-Toll terlebih dahulu ya.

Baca: Jangan Salah Pilih, Rekomendasi Jenis Bangku Penumpang Bagi Pemudik Agar Tak Pegal di Perjalanan

Baca: Kabar Baik, Mudik Lebaran 2019 Lewat Pelabuhan Merak di Siang Hari Dapat Diskon

Baca: Mudik Gratis 2019, Perum Damri Siapkan 3 Titik Keberangkatan, di Pulau Jawa serta Kalimantan

Berikut ini daftar tarif Tol Trans Jawa 2019 untuk kendaraan Golongan I:

 Merak-Probolinggo

BERITA TERKAIT

- Merak-Probolinggo Rp 775.500

- Merak-Cirebon (via GT Kanci) Rp 192.000

- Merak-Cirebon (via GT Palimanan) Rp 180.000

- Merak-Semarang Rp 397.500

- Merak-Solo Rp 474.500

- Merak-Surabaya Rp 723.500

- Merak-Pasuruan (Grati) Rp 775.500

Baca: Jelang Arus Mudik, Perbaikan Jalur Dikebut

Baca: Dua Jemb‎atan Baru di Temanggung Siap Sambut Arus Mudik Lebaran 2019

Halaman
12
Sumber: Gridoto
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas