5 Rekomendasi Masakan untuk Berbuka Puasa: Ayam Pop, Ayam Woku hingga Sayur Bobor
Berikut ini Simak 5 Rekomendasi Masakan untuk Berbuka Puasa: Ayam Pop, Ayam Woku hingga Sayur Bobor
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Tuang sisa air secara bertahap dan masak hingga mendidih.
4. Menjelang diangkat, tambahkan daun kemangi.
Tunggu sampai meresap dan sedikit berkuah.
Ayam woku siap disajikan.
2. Sayur bobor bayam
Sayur bobor bayam bisa menjadi menu berbuka puasa bersama keluarga.
Selain rasanya yang enak, sayur bobor bayam ini menyehatkan dengan kandungan gizi yang dimiliki bayam.
Berita Rekomendasi
Bahan:
1.300 ml air
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, dimemarkan
2 ikat bayam, disiangi
100 gram tempe, dipotong kotak
200 ml santan dari 1/2 butir kelapa