Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Surabaya, Rabu 13 Mei 2020, Dilengkapi Niat Puasa
Berikut jadwal imsak dan buka puasa Ramadhan 2020 di Surabaya, Jawa Timur pada Rabu 13 Mei 2020 atau 20 Ramadhan.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Daryono
Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Surabaya, Rabu 13 Mei 2020, Dilengkapi Doa Buka Puasa Ramadhan.
ذَهَبَ الظَّمَأُ، وابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وثَبَتَ اْلأَجْرُ إِنْ شَاءَاللهُ
Dzahabazh zhoma’u wabtallatil ‘uruqu wa tsabatal ajru insya Allah
Artinya: Telah hilanglah dahaga, telah basahlah kerongkongan, semoga ada pahala yang ditetapkan, jika Allah menghendaki. (Hadits shahih, Riwayat Abu Daud: 2/306, no. 2357 dan selainnya; lihat Shahih al-Jami’: 4/209, no. 4678)
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS/Sri Juliati)
Berita Rekomendasi