Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Bacaan Niat Zakat Fitrah Lengkap, Ini Besaran yang Harus Dibayar hingga Golongan Penerimanya

Berikut ini bacaan niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri, istri hingga keluarga. Lengkap dengan besaran yang harus dibayar & golongan penerima

Penulis: Miftah Salis
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Bacaan Niat Zakat Fitrah Lengkap, Ini Besaran yang Harus Dibayar hingga Golongan Penerimanya
baznas.go.id
Berikut ini bacaan niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri, istri hingga keluarga. Lengkap dengan besaran yang harus dibayar & golongan penerimanya. 

e. Niat zakat fitrah untuk semua keluarga

Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri anni wa an jami’i ma yalzimuniy nafaqatuhum syar’an fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku fardhu karena Allah Ta’ala.”

Mengutip dari laman resmi Badan Amil Zakat Nasional, zakat fitrah wajib untuk ditunaikan setiap orang dengan syarat beragama Islam, hidup pada saat bulan Ramadhan, dan memiliki kelebihan kebutuhan pokok untuk malam dan Hari Raya Idul Fitri.

Lalu berapa besaran yang harus dibayar?

Dikutip Tribunnews dari baznas.go.id, besaran pembayaran zakat firah adalah beras atau makanan pokok lain seberat 2,5 kg atau setara 3,5 liter per jiwa.

Selain dalam bentuk beras dan makanan pokok lain, zakat fitrah dapat ditunaikan dalam bentuk uang.

Berita Rekomendasi

Menurut para ulama, termasuk Shaikh Yusuf Qardawi zakat fitrah bisa ditunaikan dalam bentuk uang yang setara dengan 1 sha' gandum, kurma atau beras.

Nominalnya setara dengan harga beras yang dikonsumsi.

Mengutip dari sumber yang sama, BAZNAS akan menyalurkan zakat fitrah dalam bentuk beras kepada para mustahik (penerima zakat) serta keluarga rentan yang mengalami kesulitan akibat Covid-19.

Ada beberapa ketentuan terhadap orang yang menerima zakat.

Baca: Bacaan Niat Shalat Idul Fitri 1441 H di Rumah, Berjamaah atau Sendiri, Lengkap dengan Tata Cara

Baca: Niat Sholat Sunnah Qobliyah Sebelum Shalat Subuh Dua Rakaat, Lengkap dengan Doa Dzikir

Dikutip Tribunnews dari baznas.go.id, berikut ini golongan yang menerima zakat, diatur dalam QS. At-Taubah ayat 60:

1. Fakir

Mereka yang hampir tidak memiliki apa-apa sehingga tidak mampu memenuhi kebutuhan pokok hidup.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas