Apa Itu Ramadhan? Berikut Penjelasan dan Cara Menyambut Bulan Ramadhan
Ramadhan merupakan bulan kesembilan tahun Hijriah, pada bulan ini orang Islam yang sudah akil balig diwajibkan berpuasa.
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Pravitri Retno W
3. Memperbanyak puasa di bulan Sya’ban.
Baca juga: Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadhan 1442 H Jatuh pada Selasa 13 April 2021, Lebaran Kamis 13 Mei 2021
Kedudukan bulan Ramadhan
Dalam Islam, kedudukan bulan Ramadhan dipandang sangat penting.
Hal tersebut karena:
1. Bulan diturunkanya alQur’an.
2. Ramadhan satu-satunya bulan yang disebut di dalam al-Qur’an.
3. Bulan yang dipilih untuk kesuksesan peperangan badr al-Kubra.
4. Bulan yang dipilih Nabi menaklukan kota Makah dan mengambilnya dari kekuasaan kaum Musyrikin (Fathu Makkah).
5. Bulan telah dipilih Allah untuk bulan yang di dalamnya ada malam kemuliaan yaitu lailatul qadar.
6. Bulan yang dipilih untuk shalat tarawih (shalatul qiyam/ qiyamul lail).
7. Bulan yang dipilih untuk melahirkan aktivitas-aktivitas ibadah.
8. Bulan yang dipilih untuk ibadah puasa sebagai tanda kesyukuran kepada Allah atas nikmat-Nya yang sangat besar, yaitu menurunkan Alqur’an yang membawa hidayah dan petunjuk untuk manusia.
Sementara puasa Ramadhan mempunyai fungsi penting dalam Islam, yaitu:
1. Untuk pembinaan iman.
2. Salah satu rukun Islam.
(Tribunnews.com/Fajar)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.