Bacaan Niat dan Cara Melaksanakan Salat Idul Fitri, Lengkap dengan Bacaan Takbir
Besok umat muslim akan merayakan Hari Raya Idul Fitri, maka simak bacaan niat dan tata cara melaksanakan Shalat Idul Fitri berikut ini.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Gigih
- Rakaat pertama, membaca takbiratul ihram
- Membaca doa iftitah
- Takbir 7 kali
- Disunahkan membaca doa berikut setelah takbir:
Subhaanallaahi walhamdu lillahi wa laa ilaaha illallahu wallahu akbar
"Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada Tuhan selain Allah dan Allah Maha Besar."
- Membaca Al Fatihah
- Membaca surat pendek Al Quran (Al Qaf / Al A'laa)
- Ruku', Sujud, Duduk di antara dua sujud dan seterusnya seperti ibadah sholat biasa hingga berdiri kembali untuk rakaat kedua.
- Rakaaat kedua, membaca takbir sebanyak 5 kali
- Membaca surat Al Fatihah
- Membaca surat pendek (Al Ghasiyah)
- Ruku', Sujud, Duduk di antara dua sujud, duduk tahiyat akhir, Kemudian salam, seperti ibadah sholat pada umumnya.
- Setelah melaksanakan shalat Idul Fitri, biasanya akan dilanjutkan dengan Khotbah dan diiringi dengan takbir, untuk Khotbah yang pertama takbir dibaca 9 kali dan Khotbah yang kedua bacaan takbir dibaca 7 kali, pembacaan takbir dilakukan secara beruntun.
Baca juga: Resep Opor Ayam dan Rendang Sapi Ala Rumahan, Cocok untuk Hidangan Lebaran
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.