Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gempa Susulan 5,5 SR Kembali Guncang Aceh

Gempa susulan berkekuatan 5,5 Skala Riechter (SR), yang berpusat di Kabupaten Bener Meriah

Editor: Budi Prasetyo
zoom-in Gempa Susulan 5,5 SR Kembali Guncang Aceh
Serambi Indonesia /Mahyadi
RUBUH - Warga sedang memperhatikan salah satu rumah yang rubuh di Dusun Batu Asah, Kampung Sumber Jaya, Kecamatan Timang Gajah, Kabupaten Bener Meriah, paska musibah gempa bumi berkekuatan 6,2 SR yang menerjang kawasan itu, Selasa (2/7) sekira pukul 14.37 WIB. SERAMBI/MAHYADI 

Laporan Wartawan Serambi Indonesia/ Asnawi Ismail

TRIBUNNEWS.COM, BANDA ACEH - Gempa susulan berkekuatan 5,5 Skala Riechter (SR), yang berpusat di Kabupaten Bener Meriah kembali mengguncang Aceh dan sekitarnya. Guncang susulan yang terjadi pukul 20.55 WIB, membuat warga bertambah panik.

Beberapa jam sebelumnya, gempa 6,2 SR yang berpusat di Bener Meriah menyebabkan sejumlah warga meninggal dunia, dan puluhan lainnya menderita luka berat dan ringan. Sementara sejumlah bangunan rumah warga, rumah ibadah dan rumah sakit juga rusak berat.(*)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas