Siswa SMP di Bali yang Tidak Lulus UN Sebanyak 12 Siswa
“Siswa SMP di Bali yang tidak lulus UN sebanyak 12 orang,” ujar Tia di Kantor Disidikpora Pemprov Bali, Renon, Denpasar,
TRIBUNNEWS.COM,DENPASAR - Hari ini pengumumman Ujian Nasional tingkat SMP.
Sebanyak 12 pelajar sekolah menengah tingkat pertama (SMP) diketahui tidak lulus dalam Ujian Nasional (UN) SMP di Provinsi Bali.
Dengan jumlah tersebut, Kadisdikpora Pemprov Bali, Tia Kusuma Wardhani mengklaim secara normatif tingkat kelulusan UN SMP tahun 2014 di Bali sebesar 99.98 persen.
“Siswa SMP di Bali yang tidak lulus UN sebanyak 12 orang,” ujar Tia di Kantor Disidikpora Pemprov Bali, Renon, Denpasar, Jumat (13/6/2014).
Mengenai hal tersebut, pihaknya telah menyampaikan ke beberapa Disdikpora yang ada di kabupaten dan kota di Provinsi Bali.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.