Ini Penampakan Jatuhkan Helikopter di Kalasan Sleman
Helikopter jatuh di areal permukiman yang berada di Dusun Kowang, Tamanmartani, Kalasan pada Jumat (8/7/2016) sore.
Editor: Eko Sutriyanto
TRIBUNNEWS.COM, SLEMAN - Sebuah pesawat helikopter jatuh di areal permukiman yang berada di Dusun Kowang, Tamanmartani, Kalasan, Sleman Yogyakarta, Jumat (8/7/2016) sore.
Belum diketahui jenis pesawat maupun korban akibat kejadian tersebut.
Berikut gambar-gambar yang diperoleh dari twitter.com/@jogjaupdate
Berdasarkan foto yang diperoleh nampak helilkopter ini menabrak dinding rumah salah seorang warga.
twitter.com/@jogjaupdate
twitter.com/@jogjaupdate
twitter.com/@jogjaupdate
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.