Unjuk Rasa HMI Berakhir Ricuh
Unjuk rasa Himpunan Mahasiswa Islam di depan Istana Bogor, Jawa Barat, Jumat (13/1/2016) sore mejadi ricuh.
TRIBUNNEWS.COM, BOGOR - Unjuk rasa Himpunan Mahasiswa Islam di depan Istana Bogor, Jawa Barat, Jumat (13/1/2016) sore mejadi ricuh.
Aksi ini semula berlangsung damai. Namun, saat mahasiswa akan melanjutkan aksinya ke Balai Kota Bogor terjadi kericuhan.
Aksi arogan mahasiswa yang ingin menguasai badan jalan di saat arus kendaraan sedang padat-padatnya dihalangi polisi.
Saling dorong dan saling pukul pun tak terhindarkan. Akibat aksi ini, Jalan Juanda mengalami kemacetan parah.
Berita Rekomendasi