SDN 8 Meulaboh Diselimuti Asap Pekat, Sejumlah Siswa Memilih Libur
Asap pekat menyelimuti SDN 8 Meulaboh, Aceh Barat, Senin (24/7/2017). Akibatnya aktivitas proses belajar mengajar ikut terganggu.
Editor: Dewi Agustina
Serambi Indonesia/Rizwan
Siswa SDN 8 Meulaboh upacara bendera dalam asap, Senin (24/7/2017) pagi. SERAMBI INDONESIA/RIZWAN
Laporan Wartawan Serambi Indonesia, Rizwan
TRIBUNNEWS.COM, MEULABOH - Asap pekat menyelimuti SDN 8 Meulaboh, Aceh Barat, Senin (24/7/2017).
Akibatnya aktivitas proses belajar mengajar ikut terganggu serta sejumlah siswa memilih tidak ke sekolah.
"Asap sangat pekat pada pagi hari. Karena ada siswa yang ke sekolah maka tetap belajar. Tadi sudah kami minta masker ke BPBD dan informasi segera dibantu," kata Kepala SDN 8 Zainal Arifin SPd kepada Serambi.
Baca: Pengakuan Pemandu Lagu Inul Vizta: Layanan Striptis hingga ML di Room Karaoke
Pihak sekolah masih memantau terhadap perkembangan asap dan bila semakin pekat akan berkoordinasi dengan pimpinan di Dinas Pendidikan dan Komite Sekolah apakah harus diliburkan.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.