Kemeriahan Acara Baayun Maulid di Banjarmasin
Acara itu merupakan bagian dari tradisi masyarakat Banjar saat peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.
Editor: Willem Jonata
TRIBUNNEWS.COM - Warga Banjarmasin ramai-ramai mengikuti acara Baayun Maulid di Masjid Jami Nurul Amilin, Jalan Haur Kuning, Kelayan B, Kota Banjarmasin, Jumat (1/12/2017).
Acara itu merupakan bagian dari tradisi masyarakat Banjar saat peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, di mana orang tua meletakkan anaknya di ayunan.
Kepala Bidan Kebudayaan, Dinas Pariwisata Kota Banjarmasin Zul Faisal, mengatakan ada 491 ayunan yang dipasang.
Ia sama sekali tak sangka bila masyarakat antusias memeriahkan acara tersebut.
Irzaima, seorang peserta, melihat anaknya senang.(*)
Berita Rekomendasi