Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pejabat di Kalsel Ditangkap KPK di Ruang Bupati HST

Komisi Pemberantasan Korupsi dikabarkan melakukan operasi tangkap tangan terhadap pejabat pemkab HST

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Pejabat di Kalsel Ditangkap KPK di Ruang Bupati HST
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Ilustrasi KPK 

TRIBUNNEWS.COM, BARABAI - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dikabarkan melakukan operasi tangkap tangan terhadap pejabat Pemkab Hulu Sungai Tengah (HST), Rabu (4/12/2017).

OTT dilakukan di ruang kerja Bupati HST H Abdul Latif, sekitar pukul 11.00 wita.

Belum diketahui pasti siapa yang menjadi target KPK tersebut. Namun, informasi yang beredar, seorang kontraktor berinisial FZ.

Mengenai kabar OTT tersebut, R‎amadan juga menyatakan, siapa saja yang dibawa KPK dia tak mengetahui, karena baru tahu kasus itu setelah ruangan kosong.

Namun, dia meminta agar semua pihak mengedepankan asas praduga tak ada bersalah.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas