Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sembilan Fakta 'Si Putri Tidur Banjarmasin', Pernah Tidur 13 Hari

Ayah Echa melalui akun instagramnya selalu mengupdate informasi terbaru tentang putrinya yang tertidur panjang

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Sembilan Fakta 'Si Putri Tidur Banjarmasin', Pernah Tidur 13 Hari
Instagram
Deddy Corbuzier gendong Echa si Putri Tidur. 

3. Pengobatan medis belum bisa sembuhkan Echa

Sebelumnya, pada tidurnya yang pertama di bulan Februari 2017 lalu, berbagai pengobatan medis hingga nonmedis telah dilakukan oleh orangtua Echa. Akan tetapi hasilnya nihil, Echa masih saja tertidur dan ini merupakan tidur panjang Echa ke empat.

4. Pernah tidur hingga 13 hari dan bangun ingin makan Sop

Bangun-bangun dari tempat tidur di rumah sakit pascatidur panjang selama 13 hari, Echa sempat meminta ingin makan sop kepada mamanya. Dimana saat itu dalam tidurnya ia telah bermimpi sedang makan sop.

5. Selalu merasa sakit badan sebelum mengalami tidur panjang

Sakit badan, hal itu lah yang diceritakan ayah Echa kepada Bpost online.

Ketika Echa mengalami tidur panjang. Sebelumnya Echa selalu mengeluhkan bagian badannya yang sakit. Mulai dari kepala hingga kaki. Dan akhirnya beberapa jam kemudian, ketika tidur, Echa pun langsung terlelap puluhan jam.

Berita Rekomendasi

6. Sempat berhalusinasi melihat sosok berpakaian putih

Pada tidur panjang Echa, ia sempat bercerita kepada orangtuanya kalau dia melihat sosok orang berpakaian putih. Padahal sosok tersebut tidak ada.

Sebelumnya pula setelah kecelakaan, dalam perhatian ayah Echa, Mulyadi, Echa seolah sering berhalusinasi bahkan kerab terlihat seolah kesurupan.

7. Ayah sebut Echa seolah malas bangun

Melihat kondisi Echa yang tidur puluhan jam, Ayah Echa menyebut siswa SMPN 15 Banjarmasin itu malam bangun.

Namun dalam situasi normal, Echa sangat mudah dibangunkan.

Bahkan ketika dimarahi agar lekas sekolah, Echa pun akan bangun.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas