Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Terjadi Keributan di Pesawat Lion Air Makassar-Banjarmasin, Penumpang Kelaparan dan Kepanasan

Peristiwa ini dipicu penerbangan yang terlambat (delay) selama sekitar 4 jam karena ada seorang penumpang masih ditunggu masuk ke pesawat.

Editor: Vika Widiastuti
zoom-in Terjadi Keributan di Pesawat Lion Air Makassar-Banjarmasin, Penumpang Kelaparan dan Kepanasan
Facebook/Ziat Daud
Keributan terjadi kabin pesawat udara Lion Air bernomor penerbangan JT 523, Selasa (30/10/2018) malam. 

TRIBUNNEWS.COM - Keributan terjadi kabin pesawat udara Lion Air bernomor penerbangan JT 523, Selasa (30/10/2018) malam.

Peristiwa ini dipicu penerbangan yang terlambat (delay) selama sekitar 4 jam karena ada seorang penumpang masih ditunggu masuk ke pesawat.

Penumpang yang ribut adalah penumpang dari Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Makassar, di Maros, Sulawesi Selatan tujuan Bandara Internasional Syamsudin Noor, Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Seorang penumpang pemilik akun Ziat Daud pada Facebook melakukan siaran langsung via Facebook guna menggambarkan suasana keributan.

BACA DAN TONTON VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>

Sumber: Tribun Timur
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas