Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Seorang Pria Lulusan Oxford Rela Keliling Danau Toba Demi Mendirikan Rumah Baca

Demi membangun Sebuah Rumah Baca, Seorang Pria Lulusan Oxford Rela berkeliling Danau Toba Selama 8 Hari

Penulis: Grid Network
zoom-in Seorang Pria Lulusan Oxford Rela Keliling Danau Toba Demi Mendirikan Rumah Baca
kompas.com
Demi Bangun Sebuah Rumah Baca, Seorang Pria Lulusan Oxford Rela Keliling Danau Toba 

TRIBUNNEWS.COM - Togu Simorangkir adalah pria penggagas rumah baca bernama Sopo Belajar di Desa Simbolon, Kecamatan Palipe, Kabupaten Samosir.

Kini sudah terdapat delapan rumah baca Sopo Belajar.

Tekad Togu Simorangkir kini semakin kuat untuk menggalang dana demi rumah baca Sopo Belajar.

Melansir dari Kompas.com, Togu Simorangkir rela berjalan kaki mengitari Danau Toba sepanjang 305,65 kilometer selama 8 hari untuk mencari donatur untuk Sopo Belajar.

Dirinya menargetkan mengumpulkan dana sebanyak Rp 300 juta dengan Rp 1 juta per kilometer.

Terkait dengan targetnya itu, Togu Simorangkir juga sudah melakukan persiapan fisik dan mental sebelum melakukan hal tersebut.

Rencananya Togu Simorangkir akan memulai perjalanannya tersebut pada hari ini, (19/11/2018) hingga (26/11/2018).

Berita Rekomendasi

Lanjut ke halaman berikutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas