Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Fakta Viral Video Guru Ditantang Murid di Gresik, Gaji Rp 450 Ribu hingga Sudah Memaafkan

Video guru ditantang murid di ruang sekolah, Gresik, Jawa timur viral di media sosial. Berikut sejumlah fakta viral video guru ditantang murid

Editor: Suut Amdani
zoom-in 5 Fakta Viral Video Guru Ditantang Murid di Gresik, Gaji Rp 450 Ribu hingga Sudah Memaafkan
Instagram @makassar_info
Video viral guru ditantang murid di Kabupaten Gresik, Jawa Tengah. 

Hal itu seperti disampaikan oleh Kapolsek Wringinanom AKP Supiyan.

Suoiyan mengatakan mediasi dilakukan setelah pihak sekolah meminta kepada polisi untuk mengelar mediasi.

"Saat kami tanyakan kenapa minta mediasi, mereka mengatakan bila si guru (Nur Khalim) memiliki jiwa yang besar sebagai tenaga pendidik,"

"Dengan apa pun masalah yang terjadi (dialami) pada siswa dia mengaku siap bertanggung jawab," terang Supiyan seperti dikutip dari Kompas.com.

Nur mengaku tak berniat membalas perbuatan siswanya.

Ia berharap kejadian serupa tak terulang di kemudian hari.

"Nur Khalim sebagai guru yang menjadi korban menyatakan sudah memaafkan muridnya. Di dalam video dia memang nggak ingin membalas karena masih bisa menahan amarah." tulis Info Gersik.

Berita Rekomendasi

Sebuah video yang akun Wong Gersik menunjukkan AA meminta maaf dengan mencium tangan Nur Khalim.

Nur Khalim pun menyambut permintaan maaf siswanya dengan pelukan.

5. Gaji Rp 450 ribu

Nur Khalim guru honorer ini mengajar mata pelajaran IPS di kelas IX SMP PGRI Wringinanom, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik.

Berapa gaji yang anda terima selama ini?

"Dari bendahara sekolah gaji saya Rp 450 ribu, kalau menuruti keinginan sebenarnya tidak cukup," kata Nur Khalim kepada Surya.co.id.

(Tribunstyle.com/Verlandy Donny Fermansah)

Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul 5 Fakta Siswa Tantang Guru di SMP PGRI Wringinanom Gresik, Ini Alasan Nur Khalim Maafkan Muridnya

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas