Ada Unsur Kekerasan dari Jenazah Bayi yang Dibuang di Perumahan Warga Ciputat, Dicekik sampai Mati
Dua orang petugas kebersihan dikejutkan dengan penemuan bayi di dalam plastik ketika sedang mengambil sampah Perumahan Urbana Place, Tangerang Selatan
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
TRIBUNNEWS.COM - Dua orang petugas kebersihan dikejutkan dengan penemuan bayi di dalam plastik ketika sedang mengambil sampah Perumahan Urbana Place, Jalan Merpati, Ciputat, Tangerang Selatan.
Irfan Azhar (25) dan Enjang Suherman (29), dua petugas kebersihan yang menemukan bayi itu pun segera melaporkan peristiwa tersebut kepada satpam dan Polsek Ciputar setempat.
Baca: Warga Kampung Rancasumur Serang Banten Siap Sambut Kedatangan Siti Aisyah
Baca: Mayat Perempuan Ditemukan di Area Persawahan di ekon Sri Katona Tanggamus
Selanjutnya polisi segera berkoordinasi dengan Rumah Sakit atau RS Polri RS Sukanto, Jakarta, untuk dilakukan autopsi bayi tersebut.
Kasat Reskrim Polres Tangerang Selatan, AKP Alexander Yurikho, mengatakan, dokter yang melakukan autopsi menemukan sejumlah tanda bahwa bayi tersebu meninggal karena dianiaya.
Autopsi jenazah bayi dibuang di Ciputat itu dilakukan pada 5 Maret 2019.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.