Foto Viral Bocah Tak Mau Disunat, Panjat Rumah dan Pilih Bertahan di Atas Genteng Selama 3 Jam
Akun Facebook bernama Anik Sutari menyeritakan seorang anak yang rela bertahan di genteng selama 3 jam hanya untuk menghindari agar tidak disunat.
Penulis: Yoyok Prima Maulana
Facebook/Anik Sutari
Akun Facebook bernama Anik Sutari menyeritakan seorang anak yang rela bertahan di genteng selama 3 jam hanya untuk menghindari agar tidak disunat.
TRIBUNNEWS.COM - Bagi beberapa orang yang sudah melaluinya, sunat memiliki kenangan yang menyenangkan.
Ini dikarenakan dia yang sunat akan ditanggapkan pesta besar-besaran.
Meski begitu bagi beberapa anak yang belum melaluinya akan sangat ketakutan dengan hal ini, bahkan terkadang ada yang melakukan hal aneh.
Seperti yang dituliskan sebuah akun Facebook bernama Anik Sutari pada Senin (8/7).
Akun tersebut menyeritakan seorang anak yang rela bertahan di genteng selama 3 jam hanya untuk menghindari agar tidak disunat. HALAMAN SELANJUTNYA===>
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.